Ibu
Ditulis tanggal 03 Oct 2024 | Dibaca 177 kali
Ibu
Engkaulah yang
mengasuhku sejak kecil hingga saat ini
Kau yang selalu
memberiku kesabaran
Walaupun aku
sering membuatmu marah
Ibu
Terima kasih
Kaulah yang
paling setia dalam hidupku
Walau aku sering
mengeluh, tapi ibu tetap memberi semangat
Ibu
Terima kasih
atas kasih sayangmu terhadapku
Aku slalu berdoa
untuk kesehatanmu
Agar dapat
menjagaku hingga menjemput kebahagiaan
Penulis : Pipit Fitriani